Cara merawat batterai laptop

0
1474
cara merawat leptop
cara merawat leptop

Perawatan gadget ataupun alat – alat elektronik lainnya memang sangat di perlukan supaya kinerjanya tetap terjaga, salah satu gadget ataupun alat elektronik yang sering di gunakan sekarang ini yakni laptop dan tab. Namun adakalanya pemakain yang tidak sesuai menyebabkan laptop itu sendiri mengalami penurunan kerja sampai pada akhirnya terjadi kerusakan. Oleh sebab itu, salah satu cara mencegahnya yaitu dengan cara merawat laptop. Lalu apa sajakah solusi cara merawat laptop tersebut. Salah satunya yakni dengan menjaga batterai supaya lebih awet dan tahan lama. Namun ada beberapa tips yang bisa anda lakukan untuk merawat batterai laptop.

Inilah tips / cara merawat batterai laptop agar tetap awet :

–          Pada pembelian laptop baru, di usahakan jangan langsung di pakai, cobalah untuk mencharger 4 – 8 jam sampai lampu indikator menandakan full charger, biasanya lampu akan berubah warna menjadi hijau atau biru.

–          Lepaskan batterai laptop jika di tidak gunakan dalam waktu ataupun jangka panjang, hal ini dapat membuat umur batterai lebih panjang.

–          Mengatur konfigurasi sleep agar ketika menyala dan tidak terpakai laptop dapat berpindah ke posisi sleep, hal ini dapat berguna untuk memaksimalkan usia pakai batterai.

–          Menonaktifkan bluetooth dan wifi ketika tidak sedang di gunakan.

–          Jangan menggunakan layar terlalu terang, karena layar yang terlalu terang dapat memakan sumber daya listrik yang lumayan besar.

–          Menonaktifkan screen saver.

–          Copot peralatan external yang tidak terpakai pada laptop, pemakaian peralatan external yakni seperti hard disk external dapat dengan mudah membuang daya batterai.

–          Pakailah headseat ketika ingin mendengarkan musik agar daya batterai yang di keluarkan dapat di kurangi.

Demikianlah cara merawat batterai laptop supaya tahan lama.