Pelayanan Jasa Data Capture Di RDS

0
1847
data capture
data capture

Data capture merupakan sebuah poses pengumpulan data, dimana segala macam data baik yang ditulis degna tangan maupun data yang dicetak diubah menjadi file digital dalam bentuk database.

Perubahan dari data hardcopy menjadi data file digital ini bertujuan untuk mengamankan data-data yang penting bagi kelangsungan sebuah perusahaan tertentu. Setiap perusahaan pada umumnya mmemiliki dokumen atau data-data yang berhubungan dengan kelangsungan operasionalnya.

data capture

Untuk lebih memudahkan para pelaku usaha dalam mengelola berbagai data tersebut, maka dokumen berbentuk hardcopy tentunya harus diubah menjadi bentuk database.

Saat ini terdapat banyak perusahaan menawarkan jasa untuk mengamankan data-data perusahaan yang anda miliki melalui cara yang lebih modern dan teknologi canggih. Adalah PT. Reycom Dokumen Solusi (RDS) sebuah perusahaan jasa yang memberikan solusi dari masalah keamanan data capture yang anda miliki.

Jasa pelayanan data capture di RDS adalah jasa yang memberikan pelayanan untuk melakukan perubahan data hardcopy menjadi database melalui proses pengerjaan yang menggunakan teknologi tinggi disertai dengan adanya proses verifikasi dan koreksi melalui tenaga manusia untuk mengurangi kemungkinan terjadinya keselahan sekecil apapun dari hasil yang didapatkan setelah perubahan data tersebut dilakukan

Melalui layanan jasa pengumpulan data ini, setiap dokumen atau data yang anda miliki akan menjadi semakin aman dan mudah untuk dikelola, termasuk dibaca, di edit, bahkan untuk di proses lebih lanjut lagi.

Seperti salah satunya adalah proses input data dari aplikasi kartu kredit kedalam sistem, input hasil test, dan berbagai bentuk input dta hardcopy lainnya. Selain itu, dalam jaa pengumpulan data berbentuk database ini juga terdapat sistem password dan keamanan software yang berfungsi untuk mencegah kemungkinan terjadinya penghapusan data yang tidak disengaja,dan  adanya monitor CCTV selama 24 jam.

Sistem back up data yang tersedia di RDS ini dilakukan dengan server database yang aman dari bahaya-bahaya fisik seperti banjir, kebakaran, dan sebagainya. Sehingga, semua data penting yang teah diubah menjadi file digital ini menjadi lebih mudah untuk dikelola dengan baik dan aman.