Tips Agar Bolu Pisang Mudah Mengembang

0
3304
Resep Bolu Pisang
Resep Bolu Pisang

Kesempurnaan dalam hal pembuatan bolu pisang adalah ketika bolu pisang yang anda buat tersebut memiliki rasa yang enak, memiliki tekstur yang lembut dan empuk, serta memiliki karakteristik bolu pisang yang mudah mengembang. Pelajari tips agar mudah membuat bolu pisang yang mudah mengembang pada artikel ini, agar anda semakin mahir dalam membuat bolu pisang yang sempurna.

Bolu pisang yang kita buat tentunya ingin terlihat dan terasa sempurna. Selain rasa yang enak dan teksturnya yang lembut dan empuk, kesempurnaan sebuah bolu pisang adalah ketika bolu yang kita buat tersebut mudah sekali mengembang. Bagaimana cara agar bolu pisang yang kita buat tersebut mudah mengembang, anda harus memiliki referensi tentang resep bolu pisang yang mudah mengembang.

Itulah tips agar anda bisa membuat bolu pisang yang rasanya enak, teksturnya lembut dan empuk serta yang paling utama adalah bahwa bolu pisang tersebut mudah mengembang. Kesempurnaan pembuatan bolu pisang tersebut akan menghadirkan kebanggaan tersendiri bagi anda sebagai pembuatnya.

Jadi, pelajari resep bolu pisang yang bisa menghasilkan sebuah kue bolu yang enak, lembut, empuk serta mudah mengembang sebagai tips agar bolu anda disukai dan diminati oleh siapa pun.

Sebagai bahan referensi anda ketika ingin membuat bolu pisang yang empuk dan mudah mengembang, berikut ini disampaikan jenis resep bolu pisang sebagai bagian dari tips dalam membuat bolu pisang agar mudah mengembang. Adapun tips agar resep bolu pisang yang anda buat tersebut mudah mengembang adalah sebagai berikut :

  • Pilihlah bahan – bahan bolu pisang sebagai berikut : 3 buah pisang yang sudah matang, 1 sdt. jus lemon, 1 sdt. gula pasir, 120 gram mentega atau margarine, 1 sdt. kulit jeruk lemon, diparut halus, 150 gram gula pasir, 2 butir telur, 1 sdt. soda kue, 1 sdm. Susu, 250 gram tepung berpengembang, potongan kacang kenari dan Icing (Frosting) Lemon.
  • Panaskan Oven dengan suhu 180 oC
  • Panaskan panci bergagang di atas kompor. Gunakan untuk melelehkan gula dan mentega. Jagalah agar tetap menggunakan api sedang atau kecil. Jangan sampai panci menjadi terlalu panas karena dapat menghanguskan mentega dan gula yang ada di dalamnya.
  • Haluskan pisang
  • Siapkan telur dan kocok telurnya menggunakan garpu atau alat pengocok manual (whisk) sampai bagian kuning dan putihnya tercampur rata dengan tingkat kekentalan yang sama
  • Tuanglah kocokan telur tersebut di atas campuran mentega, gula, dan pisang, lalu aduklah hingga merata dengan menggunakan sudip atau sendok.
  • Campurkanlah sisa-sisa bahan lainnya, seperti susu, ekstrak vanilla, tepung dan bahan cair lainnya
  • Tuang adonan ke dalam loyang yang telah dilumuri minyak, masukan ke dalam oven
  • Keluarkan kue dari oven setelah selesai dipanggang. Biarkan sejenak hingga suhunya turun sebelum Anda memotongnya