Review Toner yang Bagus Untuk Kulit Berminyak

0
1346
toner yang bagus untuk kulit berminyak

Bio Essence merupakan salah satu brand kosmetik terbaik dengan beragam produk yang memberikan manfaat untuk kecantikan. Brand asal Singapura ini menghadirkan produk skincare lengkap mulai dari, moisturizer, facial wash, sunscreen, toner, dan lain sebagainya.

Dari beragam produk yang dihadirkan tersebut, Bio-Renew Nourishing Toner menjadi salah satu produk andalan, toner yang bagus untuk kulit berminyak ini memiliki banyak sekali manfaat untuk kecantikan. Apakah Anda penasaran juga dengan toner terbaik dari Bio Essence ini? Simak review selengkapnya berikut:

toner yang bagus untuk kulit berminyak
Toner yang bagus untuk kulit berminyak

Tentang Bio-Renew Nourishing Toner

Bio-Renew Nourishing Toner merupakan salah satu produk rangkaian perawatan Bio-Renew dari Bio Essence. Produk ini memiliki kandungan bahan alami yaitu Royal Jelly yang dikombinasikan dengan Bio Energy Complex. Kedua kandungan tersebut membantu wajah Anda lebih bersih serta segar.

Kemasan Bio-Renew Nourishing Toner

Toner dari Bio Essence ini memiliki kemasan berwarna biru yang cukup menarik. Ukuran produk yang tersedia dan bisa Anda beli di pasaran yaitu 100 ml. Tutup yang mudah dibuka membuat toner ini lebih mudah untuk diaplikasikan.

Manfaat Bio-Renew Nourishing Toner

Kandungan bahan alami dari Bio-Renew Nourishing Toner memberikan banyak manfaat untuk kulit wajah Anda. Manfaat tersebut diantaranya yaitu membantu mempermudah penyerapan produk skincare, memberikan nutrisi pada kulit, mengenyalkan kulit, menghaluskan kulit, dan membantu membersihkan pori.

Cara Pengaplikasian Bio-Renew Nourishing Toner

Pengaplikasian toner ini sebenarnya tidak jauh berbeda dengan toner lainnya. Sebelum memakainya, Anda harus membersihkan wajah terlebih dahulu. Setelah itu usapkan toner ke area wajah dan leher secara merata. Tidak hanya kulit berminyak saja, Bio-Renew Nourishing Toner juga cocok untuk kulit lainnya.

Harga dan Tempat Membeli

Harga produk ini di pasaran yaitu sekitar Rp 160.000 untuk kemasan 100 ml. Harga tersebut sangat sebanding dengan hasil yang diberikan. Anda bisa membeli toner ini melalui website resmi Bio Essence yaitu bioessence.id.

Itulah review singkat mengenai toner yang bagus untuk kulit berminyak dari Bio Essence yaitu Bio-Renew Nourishing Toner. Melihat manfaat dari toner ini, Anda tidak bisa mengabaikan penggunaannya. Segera beli Bio-Renew Nourishing Toner dan rasakan sendiri manfaatnya.

Agar perawatan wajah lebih optimal, Anda juga bisa menggunakan produk Bio Essence lainnya. Informasi selengkapnya mengenai produk-produk tersebut bisa dilihat di bioessence.id.